Kartun Disney menjadi tokoh-tokoh animasi yang paling terkenal di dunia. Sejak tahun 1980-an Disney telah masuk ke dalam ranah hiburan anak-anak Indonesia. Melalui stasiun TV Swasta yang ada saat itu, tokoh kartun dari Disney semakin dikenal baik oleh anak-anak Indonesia bersamaan dengan tokoh-tokoh anime dari jepang.
Tokoh kartun Disney seperti Donald bebek, Mickey mouse, goovy, dan cinderella adalah beberapa tokoh animasi 2D yang cukup fenomenal di Indonesia. Gambar-gambarnya telah muncul dalam berbagai bentuk merchandise mulai dari boneka, gantungan, tas, tempat pensik dan benda-benda lainnya yang ada di lingkungan kamar anak-anak.
|
olaf dalam film forzen |
Sejak kemunculan Pixar dan studio animasi lainnya yang berbasis animasi 3D, Disney bekerjasama dengan mereka untuk membuat film kartun bernuansa tiga dimensi. Sebut saja menggandeng Pixar, ada filam Car dan masih banyak lainnya.
Inilah yang membuat animasi disney menjadi terus populer di masyarakat terutama anak-anak.
Dengan hadirnya internet, memberi kemudahan masyarakat untuk mengakses berbagai hal termasuk gambar-gambar tokoh kartun dari Disney tersebut. Dengan pencarian yang benar pengguna internet dapat memperoleh gambar animasi kartun disney sesuai yang diinginkannya.
|
Tarzan |
Untuk membantu para pengguna internet dalam menemukan gamar bergerak animasi kartun Disney, blog ini akan mencoba menyuguhkan beberapa gambar tersebut dengan memilah dan memilih yang bagus dan dengan ukuran yang tidak memberatkan proses download.
Inilah sederet gambar bergerak kartun Disney yang telah kami coba pilah dan pilih.
|
gambar animasi mickey mouse pesulap |
|
gambar bergerak teman winney the pooh |
|
animasi lion the king |
|
gambar animasi Buzz Toy Story |
|
animasi cinta woody Toy Story |
|
Gambar woody oy story broken leg |
|
winney the pooh |
|
animasi cinderella |
|
Om Jin |
|
donald kids |
|
minnie mouse |